BERBAGI PRAKTIK BAIK LITERASI DIGITAL
Alhamdulillah hari Rabu, 08 Desember 2021 Bagiku merupakan hari yang sangat menyenangkan. Sebab sejak daftar mengikuti “Pelatihan Guru Motivator Literasi Digital”. Baiklah akan saya uraikan hasil pelatihan di Grup “GURU MOTIVATOR LITERASI DIGITAL (GMLD BATCH 2 ).Pelatihan dilaksanakan setiap hari Senin,Rabu dan Jumat Mulai pukul 16.00-18.00.
Pada hari Rabu,08 Desember 2021 merupakan pertemuan hari ke 17.Sebagai Moderator adalah MS.Phia dan sebagai Narasumber Bunda Maria Sumakul beliau penulis yang sangat luar biasa tulisannya.Acara hari ini materi yang beliau sampaikan berjudul ” BERBAGI PRAKTIK BAIK LITERASI DIGITAL”
Profil Bunda Maria Sumakul
sebagai Narasumber
Bunda Maria Sumakul_1
Link PPT :https://docs.google.com/presentation/d/1ufn_DOvI2zTbtFqrUYzduKN4-dW6BbEA4WDsP7ToWj8/edit?usp=sharing
KESIMPULAN :
- Data pengguna internet sejak pandemi covid.19 cukup tinggi dikalangan anak sekolah dan masyarakat luas.
- Alasannya digunakan untuk belajar (BDR=Belajar Dari Rumah ) Secara PJJ.
- Literasi Digital merupakan pengetahuan dan kecakapan dalam memanfaat media digital.Seperti :alat komunikasi, jaringan internet dll.
- Manfaat dari Literasi Digital untuk menambah wawasan secara individu, mencari dan memahami informasi.
- Menambah kemampuan individu dalam membaca, merangkai kalimat dan menulis informasi
- Hubungan Literasi Digital mampu mengembangkan dunia pendidikan.
- Menurut Menteri Pendidikan memanfaatkan tehnologi dan mampu mengeakselerasi transformasi pendidikan di masa pandemi.
- Literasi Digital harus diajarkan karena dengan dekatnya anak-anak dengan media sosial rentan pengaruh negatif.
- Contohnya banyak kejadian yang dihadapi anak-anak seperti cyber bulliying dan phising dll.
Selalu mantap dengan kesimpulannya👍👍
BalasHapusTertarik dengan kata kuncinya
BalasHapusTrimks... Bunda dan Master, atas motivasinya tambah semangat untuk menulis
BalasHapus